Pemdes Labansari Cikarang Timur Berikan Sarana Tempat Cuci Tangan -->
IKLAN PEMDA BEKASI HUT RI 2023 VNNCOID

Pemdes Labansari Cikarang Timur Berikan Sarana Tempat Cuci Tangan

, 4/18/2020 12:25:00 PM
Pemdes Labansari Membagikan Sarana Cuci Tangan


Vnn.co.id, Kabupaten Bekasi - Dalam mencegah memutus mata rantai dan mencegah penyebaran Virus Corona atau Covid-19, Pemerintah Desa Labansari Kecamatan Cikarang Timur Kabupaten Bekasi Jawa Barat memberikan sarana tempat cuci tangan di Masjid dan sarana umum lainnya, Kamis (16/04/2020).

"Semoga pemberian sarana cuci tangan yang diberikan bisa bermanfaat untuk masyarakat dalam rangka mencegah penyebaran Virus Corona atau Covid-19",ucap Kades Labansari, Amak Gozali.

Ini kita lakukan terhadap Masyarakat sebagai bentuk untuk mencegah dan memutus mata rantai penyebaran Virus Corona atau Covid-19 dan tetap melakukan Pola Hidup Sehat.



Selain Masjid, kita juga memberikan sarana cuci tangan di tempat umum lainnya.

Lebih lanjut kata Amak, kita sudah melakukan sosialisasi dan penyemporotan Disinfektan juga di tempat sarana umum dan Masyarakat.

Semoga Pemberian Cuci tangan ini bisa bermanfaat dan jangan lupa Kepada Warga Labansari untuk tetap biasakan pola Hidup Bersih dan Sehat.



Rep : Ahim
Red : RMD

TerPopuler

close